Rabu, 17 November 2021

Kenapa ukuran botol Yakult kecil ?

Assalamu'alaikum 

Yakult 

Yakult adalah suplemen makanan berbentuk minuman probiotik. Yakult mengandung bakteri baik Lactobacillus casei shirota strain, yang biasanya juga hidup secara alami dalam usus manusia. Terdapat lebih dari 6,5 miliar Lactobacillus casei dalam setiap botol Yakult. 

Dengan demikian, Yakult bisa membantu meningkatkan jumlah bakteri baik dalam saluran pencernaan sehingga menghambat perkembangan bakteri jahat penyebab infeksi. Lactobacillus casei digunakan untuk membantu mencegah dan mengobati gangguan pencernaan, seperti: diare sembelit (konstipasi) sindrom iritasi usus (IBS) peradangan usus (IBD) infeksi bakteri Helicobacter pylori 

Selain gangguan pencernaan, kandungan Lactobacillus casei di dalam minuman ini juga diyakini bermanfaat untuk masalah kesehatan lainnya, seperti: alergi, eksim, atau dermatitis demam, flu, atau masalah pernapasan jerawat infeksi telinga (otitis media) masalah mulut, seperti plak, infeksi gusi (gingivitis), atau sariawan infeksi saluran kencing atau vagina

 Lantas, mengapa ukuran botol yakult kecil, tidak besar saja ??.... 

Yuk simak vidio selengkapnya bersama adik jenius, 

Tetap ikuti kami ya, terimakasih 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Cari Pembahasan Lainnya ?

Silahkan Pilih Artikel

close