Assalamualaikum Wr.Wb
Ciri khusus putri malu bisa dilihat dengan jelas saat diamati. Tumbuhan putri malu sendiri memiliki nama latin Mimosa pudica. Ciri khusus putri malu ialah memiliki kemampuan gerak seismonasti, yakni jika daun tanaman putri malu disentuh maka anak-anak daunnya akan mengutup. Gerakan reflek dari tanaman putri malu itu berfungsi untuk melindungi diri dari serangan hewan herbivora disekitarnya, tanaman ini banyak ditemukan didaerah asia, termasuk indonesia, lalu apa saja chiri khusus putri malu lainnya? Simak berikut penjelasannya ya . . .
Chiri Khusus Putri Malu
1. Daun mengatup saat disentuh
Chiri khusus putri malu yang sangat mudah dikenali ialah daunnya akan otomatis mengatup saat disentuh, fungsi dari ciri khusus ini adalah untuk mengelabui atau melindungi dirinya dari predator khususnya dari herbivora.
Namun putri malu berebeda dengan jenis lainnya, putri malu memiliki kemampuan gerak tigmosnasti yang membuatnya mampu langsung mengatupkan daun saat disentuh.
2. Memiliki Batang Berduri
Selain kemampuan mengatupkan daun saat disentuh, putri malu juga memiliki duri di bagian batang. Hal ini juga berfungsi untuk melindungi diri dari serangga luar.
Manfaat Putri Malu
1. Kaya Antioksidan
Tanaman ini merupakan tanaman dengan antioksidan yang sangat tinggi. Hal ini tentu sangat baik karena bisa melawan radikal bebas. Tanaman yang juga memiliki nama lain mimosa pudica ini mengandung fitokimia dan vitamin dengan sifat antioksidan. Selain itu putri malu mengandung superoksidan dismutase antioksidan kuat yang juga ditemukan disel tubuh kandungan antioksidan dalam putri malu ini disebut banyak ditemukan di batang dan biji tanaman putri malu.
2. Baik Untuk Kesehatan Usus
Penelitian menyebutkan jika putri malu dapat membantu mencegah tukak lambung dengan mengurangi keasaman lambung. Biji dari tanaman ini disebut dapat membantu membersihkan parasit, hal ini berkat gel mucilaginous yang dibentuk tanaman saat bersentuhan dengan cairan apapun. Berdasarkan informasi, gel ini disebut efektif dalam membuang racun, parasit, atau limbah apapun,, yang bersentuhan dengan seluruh saluran pencernaan yang kemudian dibuang bersama tinja karena sifatnya yang tidak dapat dicerna.
3. Baik Untuk Kesehatan Kulit
Sejak dulu tanaman putri malu digunakan secara tradisional untuk mengobati eksim, wasir, dan luka kulit. Manfaat putri malu untuk mengatasi permasalahan kulit tersebut dapat digunakan secara tropikal dalam salep atau secara oral dalam bentuk ekstrak. Selain itu putri malu juga mengandung beragam nutrisi yang dapat mendukung kesehatan kulit. Seperti tembaga, zat besi, mangan, dan zink selain itu putri malu juga disebut bisa melindungi tubuh dari mikroba jahat penyebab infeksi dan pennnyakit. Salah satunya kandungan zink dan tembaga yang digunakan dalam suplemen tertentu terbukti dapat mendukung elastisitas dan mencegah kerutan.
4. Punya Sifat Anti Kanker
Putri malu disebut-sebut memiliki setidaknya delapan fitokimia dengan sifat anti kanker. Sebuah studi laboratorium menemukan bahwa flavonoid yang terkandung dalam tumbuhan ini dapat menghambat pertumbuhan sel kanker payudara. Flavonoid sendiri salah satu sub kelompok jenis fitokimia, dan asam amino pada puti malu punya khasiat khusus menanjikan untuk menganggu pertumbuhan sel kanker limfatik.
5. Bantu Permasalahan Wanita
Ekstrak akar dari tanaman putri malu disebut sudah lama digunakan secara tradisional untuk membantu meringankan sindrom pramenstruasi dan meredakan hebat selama menstruasi.
Semoga Bermanfaat Ya..... 😊
Tidak ada komentar:
Posting Komentar